PEKERJA ANAK DARI PERSPEKTIF HAK ASASI MANUSIA

Categorie(s):
   Hak Asasi Manusia
Author(s):
   I GUSTI AYU SUARNIATI
Tahun:
   2012
Kode:
 KK FH02/12 SUA P
Item Type:
 Research
Additional Info:
 Laporan Penelitian Dosen
Keyword(s):
Hak Asasi Manusia
Abstract :
Di negara-negara sedang berkembang, anak-anak yang terlibat secara aktif dalam kegiatan ekonomi untuk menjalankan pekerjaan bukan merupakan fenomena baru termasuk juga di Indonesia. Meskipun disatu sisi diakui adanya upaya dari berbagai pihak yang bermaksud memberikan perlindungan terhadap anak-anak yang terpaksa bekerja akan tetapi tidaklah dapat dipungkiri, usaha-usaha itu belum menurijukkan hasil yang maksimal.
Pada saat ini sering ditemukan bentuk-bentuk pengeksploitasian anak dan berbagai insiden perlakuan yang tidak baik pada anak, yang dapat mengakibatkan adanyan keluhan, luka, cacat, dll. Segala hal yang berhubungan dengan persoalan pekerjaan anak masih diwarnai perdebatan, apakah seorang anak pantas atau tidak untuk bekerja, kesemua ini dilihat dari sisi moral dan hak asasi manusia.